Iklan

Dampak Buruk Permen Karet Pemutih Gigi

Posted by Sutami Suparmin Wednesday, September 12, 2012 5 comments
Permen Pemutih Gigi.
Selamat datang diblog ku........!!
Kali ini saya akan mengulas sebuah info tentang kehidupan sehari-hari yaitu permen Pemutih gigi dan dampaknya pada kesehaatan gigi .
Pasti kita sudah biasa mengkonsumsi  permen karet pemutih gigi yang sudah tidak asing lagi dimasyarakat seperti Happydent white,Xylitol dan masih banyak lagi.
Pada dasarnya,perment ini bekerja dengan zat yang terkandung di dalamnya yang terdiri dari pemutih dan zat kapur.Zat pemutih dan kapur ini akan melengket dan melapisi gigi sobat sehingga terlihat seperti putih jika dilihat.Semakin bayak anda mengkonsumsinya maka akan semakin banyak pula zat pemutih dan zat kapur (CaCo3) yang melengket pada gigi anda.
Nah,jangan senang dulu.Ternyata permen pemutih gigi ini mempunyai dampak buruk pada gigi anda jika dikonsumsi secara terus-menerus.

Dampaknya yaitu :

  1. Dampak yang pertama iyalah zat kapur dan pemutih yang terdapat pada perment karet pemutih ini dapat melengket pada selaa-sela gigi jika sobat tidak sikat gigi ketika sudah memakan perment ini dan susah untuk mengangkat pelak ini walaupun dengaan sikat gigi sekalipun.
  2. Dampak yang kedua yaitu ketika zat kapur yang terlanjur melekat pada gigi anda dalam jangka lama maka zat kapur yang melengket ini akan menghasilkan warna kuning atau pelak yang tidak enak dipandang.
  3. Dampak yang ketiga yaitu selain menghasilkan pelak,mengkonsumsi permen ini terlalu lama akan membuat gigi anda keropos dan mudah patah.
Jadi,hindarilah mengkonsumsi perment ini terlalu lama karena dapat memperburuk kesehaatan gigi anda.Jika ingin memutihkan gigi mungkin cara yang terbaiknya adalah sikat gigi secara teratur dan hindari tidur sebelum menyikat gigi karena itu dapat membuat sisah makanan menempel pada gigi anda dan membuat kerak pada gigi.
Saya kira itulah info yang saya berikan tentang dampak buruk perment karet pemutih pada gigi.
Semoga Bermanfaat bagi anda. 
9out of 10 based on 10 ratings. 9 user reviews.

5 comments:

Miftahul Anwar said...

salam kenal sob,postingannya menarik sekali

ngomong-ngomong link saya dipasang di bagian mana?

Sutami Suparmin said...

terimakasih dan salam kenal juga......yang saya pasang adalah banner kamu......lihat saja pada "TEMAN_TEMAN BLOGERKU" di footer blogku....... :D

Miftahul Anwar said...

maaf sob kurang jeli nih,hahahaha

Anonymous said...

NICE INFO GAN,
TQ

Sarip said...

Baru tau tentang bahayanya, thanks ya infonya.

Post a Comment

Labels

Blogumulus by Roy TanckandAmanda Fazani

Feed my Fish ^.^

Yuk Gabung Disini !!

Adsense Indonesia

Site Info

Followers